Peran Komunikasi dalam Organisasi


Komunikasi merupakan hal yang sangat penting bagi kehidupan sehari-hari maupun dalam berorganisasi. Kemampuan berkomunikasi yang baik merupakan syarat utama dalam berorganisasi karena dengan komunikasi yang baik, kegiatan organisasi dapat berjalan dengan baik, lancar dan sesuai tujuan organisasi tersebut.

Oleh karna itu dalam organisasi, komunikasi memegang peran penting untuk mendukung efektifitas operasional organisasi. Komunikasi sebagai alat untuk mencapai tujuan orgaisasi itu sendiri, manfaat bagi organisasi meliputi fungsi pengendalian (kontrol dan pengawasan), motivasi, pengungkapan emosional dan penyediaan informasi untuk pengambilan keputusan (Robbins, 2001:312).

Jadi, kesimpulan yang dapat saya ambil mengenai peran komunikasi dalam organisasi adalah Selain aspek kepemimpinan, untuk memperkuat kepuasan kerja dan membangun komitmen pegawai, aspek komunikasi dalam organisasi juga merupakan faktor yang penting. Komunikasi yang baik dan efektif dapat menciptakan iklim organisasi yang mendukung bagi organisasi tersebut untuk mencapai tujuannya.

Referensi http://melvinhutomo.blogspot.co.id/2015/03/peran-komunikasi-dalam-organisasi.html

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Struktur Organisasi PT. UNILEVER

Kelebihan dan Kekurangan PT. UNILEVER

MANAJEMEN KAPASITAS (CAPACITY MANAGEMENT)